Kabar Gembira! Tol IKN Dibuka Fungsional Selama Nataru, Lewatnya Gratis Lho!
BALIKPAPAN – Kabar buat kalian yang sudah nggak sabar pengen mencicipi aspal mulus menuju Ibu Kota Nusantara (IKN). Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional (BBPJN) Kaltim resmi mengumumkan bahwa Tol IKN bakal...
