Misi 20.000 Hektare: Kaltim “Gas Pol” Cetak Sawah Baru Demi Swasembada Beras 2026!
SAMARINDA – Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur (Pemprov Kaltim) lagi nggak main-main soal urusan perut warga. Targetnya ambisius: Swasembada Beras pada 2026! Tapi, ada tantangan besar yang harus dikejar karena progresnya dinilai...
